Resep Cara Membuat Lumpia Ayam. Lumpia adalah cemilan yang banyak di suka oleh semua kalangan. banyak jenis lumpia yang . Ada beragam jeni lumpia, anda bisa mencoba menu lumpia ayam ini, atau mencoba menu lumpia seperti lumpia rebung[1], atau anda juga dapat membuat lumpia semarang DoNotFootnote style=color: inherit;>[2]yang sama enaknya. Namun lumpia dengan isi ayam ini juga sangat istimewa.
Bahan untuk kulit :
- 14 lembar kulit springrol siap pakai
- Minyak goreng
- 1 butir utih telur untuk olesan
Bahan isi lumpia :
- 250 gr ayam fille, cincang halus
- 1/2 buah bawang bombay, cincang halus
- 2 butir telur kocok lepasÂ
- 1/4 sendok teh merica bubuk
- 1 batang daun bawang, iris halus
- 3/4 sendok teh garam
- 1 sendok makan tepung sagu
Cara membuat lumpia ayam :
- Untuk membuat isi lumpia : aduk rata ayam bersama dengan garam, bawang bombay, telur, merica bubuk, garam dan daun bawang, aduk hingga rata. Sisihkan.
- Ambil 1 lembar kulit, lalu beri isi lipat dan gulung, lakukan hingga semua adonan tergulung, rekatkan dengan putih telur.
- Goreng lumpia di dalam minyak panas sedang hingga kuning keemasan dan matang, angkat dan sajikan hangat bersama saus cabai atau saus tomat botolan sesuai dengan selera anda.
References
- ^ lumpia rebung (kumpulan-resep-lengkap.blogspot.com)
- ^ lumpia semarang (kumpulan-resep-lengkap.blogspot.com)
Source : http://kumpulan-resep-lengkap.blogspot.com/2014/09/resep-lumpia-ayam.html