-->

Senin, 09 November 2015

Resep Ikan Bakar Enak[1]  | Berkreasi di dapur memang menyenangkan. Kali ini Resep Nusantara ingin menyajikan Resep Ikan Bakar Enak - Ikan merupakan lauk-pauk yang sangat familiar dikalangan kita terutama di daerah pesisir. Memasak Ikan dengan Mudah biasanya kita tinggal membersihkan ikan lalu menggorengnya. Sama seperti Resep Ikan Bakarote style=color: inherit;>[2] yang mudah adalah menggoreng begitu juga dengan Resep Ayam Kalasan[3]. Bagi beberapa orang menggoreng adalah cara biasa dan membosankan. Sekarang anda dapat berkreasi dengan Cara Memasak Ikan Bakar Enak yang Gurih. Resep Masakan Indonesia[4] menyajikannya buat anda.

Bahan Membuat Ikan Bakar Enak

  • 4 ekor ikan ( kurleb 1kg) bersihkan isi perutnya.

Bumbu Resep Ikan Bakar Enak

  • 8 bawang putih.
  • 3 kemiri.
  • 3 cm kunyit.
  • 3 cm jahe.
  • 2 sendok teh garam.

Bahan Olesan Ikan Bakar Enak

  • 2 sendok makan minyak (margarine cair).
  • 2 sendok makan kecap.

Cara Membuat Ikan Bakar Enak

  1. Keratkan badan ikan, lau olesi permukaannya dengan bumbu halus.
  2. Diamkan 10 Menit kemudian dibakar setengah matang.
  3. Kemudian olesi ikan dengan bahan olesan.
  4. Panggang dengan Kompor Panggang Tanpa Asap sampai cukup matang.
  5. Hidangkan bersama sambal terasi atau sambal Ikan Bakar Kecap[5]

References

  1. ^ Resep Ikan Bakar Enak (resepindon.blogspot.com)
  2. ^ Resep Ikan Bakar (resepindon.blogspot.com)
  3. ^ Resep Ayam Kalasan (resepindon.blogspot.com)
  4. ^ Resep Masakan Indonesia (resepindon.blogspot.com)
  5. ^ Ikan Bakar Kecap (resepindon.blogspot.com)

Source : http://resepindon.blogspot.com/2014/05/resep-ikan-bakar-enak.html
 
Sponsored Links