-->

Selasa, 16 September 2014

Option:

Resep Membuat Nasi Goreng Sederhana

Bahan membuat nasi goreng sederhana :

  • 500 gram nasi putih
  • 1 butir telur
  • 3 sendok makan kecap manis
  • 2 sendok makan saus tomat
  • 6 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu yang di haluskan :
  • 3 siung bawang putih
  • 6 siung bawang merah
  • 3 buah cabai merah
  • garam secukupnya
  • 1/2 sendok teh terasi
Bahan pelengkap :
Cara membuat nasi goreng sederhana :
  1. Masukkan 1 butir telur orak arik dengan minyak hingga matang angkat dan sisihkan.
  2. Panaskan minyak, tumis bumbu halus  hingga harum kemudian masukkan nasi dan aduk hingga rata.
  3. Kemudian tambahkan saus tomat kecap manis dan telur aduk hingga rata.
  4. Sajikan selagi hangat dan jangan lupa  pelengkapnya biar lebih maknyoos.. :)

Mau terlihat menarik dan mewah tampilan dapur anda selama memasak? Beli produk Oxone langsung dari pabriknya di bekasi : Kami Supplier OXONE MURAH jual harga grosir katalog resmi produk original langsung dari pabrik
JENIS
Anda sedang membaca artikel tentang Nasi Goreng Sederhana Enak dan anda bisa menemukan artikel Nasi Goreng Sederhana Enak ini dengan url http://resepdapurumami.blogspot.co.uk/2013/05/nasi-goreng-sederhana-enak.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Nasi Goreng Sederhana Enak ini jika memang bermanfaat bagi anda atau teman-teman anda,namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya.

Source : http://resepdapurumami.blogspot.com/2013/05/nasi-goreng-sederhana-enak.html

Dont Forget to Watch easy recipe book paleo diet books paleo recipe books

 
Sponsored Links