Resep Masakan[1] - Update Artikel Lagi Mengenai Resep Daging Sapi Ungkep Tumis Enak.
Bahan Membuat Daging Ungkep Manis :
- 350 gram daging sapi has dalam, iris
- 3 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- 10 sdm kecap manis
- 250 ml air
- 3 sdm minyak, untuk menumis
- 6 butir bawang merah
- 6 siung bawang putih
- 1 sdm ketumbar, sangrai
- 1/2 sdt jintan, sangrai
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt merica bubuk
- Lumuri daging dengan bumbu yang dihaluskan hingga rata. Diamkan selama 15 menit.
- Panaskan minyak, lalu masukkan daging bersama rendamannya, daun salam, dan daun jeruk, masak hingga berubah warna.
- Masukkan kecap manis dan air, masak hingga air meresap atau air menyusut dan daging sudah lunak.
- Angkat dan sajikan.
Semoga artikel Resep Daging Sapi Ungkep Tumis Enak[2] Bisa Bermanfaat. Sobat bisa Copy Paste halaman ini dengan Meletakkan URL http://resepmasakan14.blogspot.co.uk/2014/01/resep-daging-sapi-ungkep-tumis-enak.html Sebagai sumber Resmi.
Artikel Terkait : Resep Makanan
References
- ^ Resep Masakan (resepmasakan14.blogspot.com)
- ^ Resep Daging Sapi Ungkep Tumis Enak (resepmasakan14.blogspot.co.uk)
Source : http://resepmasakan14.blogspot.com/2014/01/resep-daging-sapi-ungkep-tumis-enak.html