-->

Jumat, 12 Desember 2014


Bahan :
  • 4 sdm susu bubuk
  • 300 gram tepung maizena 
  • 500 gram margarine 
  • selai buah menurut selera
  • 450 gram gula halus 
  • 750 gram tepung terigu
  • 4 buah kuning telur
Cara membuat Kue Kering Dahlia :
  1. Campurkanlah tepung maizena serta terigu dengan kuning telur dan susu bubuk terusaduk memakai mixer.
  2. Tuangkanlah gula halus lalu aduk lagi sampai merata semuanya.
  3. Selanjutnya, masukan adonan ke dalam cetakan kue kering dengan bentuk kerucut, di bagian ujungnya ada lubang bercorak bintang atau boleh pula bunga.
  4. Semprot pada loyang untuk cetaknya.
  5. Berikutnya, panggang selama kurang lebih 15 menit di dalam oven dengan memilih suhu 100 ºC .
  6. Angkat, tunggu sampai menjadi dinging. Setelah itu siap untuk disajikan.
Semoga artikel Resep Kue Kering Dahlia Renyah[1] Bisa Bermanfaat. Sobat bisa Copy Paste halaman ini dengan Meletakkan URL http://resepmasakan14.blogspot.co.uk/2014/08/resep-kue-kering-dahlia-renyah.html Sebagai sumber Resmi.

Artikel Terkait : Resep Kue

References

  1. ^ Resep Kue Kering Dahlia Renyah (resepmasakan14.blogspot.co.uk)

Source : http://resepmasakan14.blogspot.com/2014/08/resep-kue-kering-dahlia-renyah.html

Dont Forget to Watch Easy Dinner Recipes 30 Minute Quick Dinner Ideas

 
Sponsored Links