Option:
Tumis Kecipir
BAHAN
- 5 bh Kecipir
- 200 g Tempe
- 3 bh Cabai keriting
- 1 bh Bawang bombay
- 1 bks Masako Rasa Sapi (7,5 g)
- 250 ml Air
- Minyak goreng secukupnya
CARA MASAK
- Potong serong kecipir. Iris-iris bawang bombay dan cabai keriting. Potong korek api tempe.
- Goreng tempe hingga matang, sisihkan.
- Tumis bawang bombay dan cabai keriting hingga harum. Masukkan kecipir, tempe goreng, dan air.
- Tambahkan Masako Rasa Sapi, masak hingga matang.
Mau terlihat menarik dan mewah tampilan dapur anda selama memasak? Beli produk Oxone langsung dari pabriknya di bekasi : Kami Supplier OXONE MURAH jual harga grosir katalog resmi produk original langsung dari pabrik
Source : http://resepdapurumami.blogspot.com/2013/10/tumis-kecipir.html