-->

Sabtu, 30 Agustus 2014

CARA
Resep Masakan[1] - Berbagi Artikel Mengenai CARA MEMBUAT KERIPIK TEMPE RENYAH.   KERIPIK TEMPE dengan bentuk yang sederhana, enak dan praktis ini bernama  KERIPIK TEMPE . Resep Masakan Nusantara ini cocok bagi anda penggemar kuliner Resep Masakan indonesia. Berikut CARA MEMBUAT KERIPIK TEMPE RENYAH

Bahan dan Bumbu :
  • 150 gram tepung beras
  • 50 gram tepung sagu
  • 350 ml santan cair
  • 200 gram tempe, iris tipis
  • minyak untuk menggoreng
Haluskan :
  • 5 siung bawang putih
  • 1 sdt ketumbar
  • 2 butir kemiri
  • 1 sdt garam
  • 5 lembar daun jeruk, iris tipis
CARA MEMBUAT KERIPIK TEMPE RENYAH:
  1. Campur tepung beras, tepung sagu, bumbu halus, dan santan cair, aduk hingga rata.
  2. Celupkan irisan tempe ke dalam adonan tepung, goreng di atas api sedang sambil dibolak-balik hingga kering.
  3. Angkat dan tiriskan. Simpan dalam wadah kedap udara setelah dingin.
Semoga artikel CARA MEMBUAT KERIPIK TEMPE RENYAH[2] Bisa Bermanfaat. Sobat bisa Copy Paste halaman ini dengan Meletakkan URL http://resepmasakan14.blogspot.co.uk/2014/04/cara-membuat-keripik-tempe-renyah.html Sebagai sumber Resmi.

Artikel Terkait : Resep Kue

References

  1. ^ Resep Masakan (drutyszydekoija.blogspot.com)
  2. ^ CARA MEMBUAT KERIPIK TEMPE RENYAH (resepmasakan14.blogspot.co.uk)

Source : http://resepmasakan14.blogspot.com/2014/04/cara-membuat-keripik-tempe-renyah.html

Dont Forget to Watch Easy sushi recipe inari

 
Sponsored Links