-->

Selasa, 04 November 2014

ResepResep Kue Bola Ubi Jalar - Resep Masakan[1] . Resep Kali ini Mengenai Bola Ubi Jalar dengan bentuk khas yang unik nan sederhana, enak dan praktis ini bernama Resep Kue Bola Ubi Jalar. Resep Masakan Nusantara ini cocok bagi anda penggemar kuliner Resep Masakan indonesia. Berikut Resep Kue Bola Ubi Jalar[2][3]


BAHAN :
500 gr ubi merah atau kuning, cuci bersih
100 gr gula pasir halus
3 sdm tepung terigu
200 gr nangka, iris kotak kecil
100 gr gula pasir (untuk bahan saus gula)
75 cc air
1/4 sdt vanili
Gula bubuk secukupnya untuk taburan
Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat Kue Bola Ubi Jalar :
1. Pertama Kukus ubi jalar sampai matang, angkat, kupas.
2. Selagi panas, kemudian haluskan dan campur ubi dengan gula pasir halus, vanili, dan tepung terigu, aduk sambil dihaluskan.
3. Ambil 1 (satu) sdm ubi, bentuk bulat lalu pipihkan. terus Isi dengan nangka dan bentuk bulat sebesar bola bekel. Lakukan pada semua adonan bahan sampai habis.
4. Panaskan minyak, goreng hingga matang berwarna kecoklatan. Angkat, tiriskan.
5. Sajikan dgn taburan gula bubuk atau saus gula.
6. Untuk saus gula : masak gula pasir, air dan vanili hingga kental. (Opsional)

Semoga artikel Resep Kue Bola Ubi Jalar[4] Bisa Bermanfaat. Sobat bisa Copy Paste halaman ini dengan Meletakkan URL http://resepmasakan14.blogspot.co.uk/2014/05/resep-kue-bola-ubi-jalar.html Sebagai sumber Resmi.

Artikel Terkait : Resep Kue

References

  1. ^ Resep Masakan (resepmasakan14.blogspot.com)
  2. ^ Bola Ubi Jalar (resepmasakan14.blogspot.com)
  3. ^ Resep Kue Bola Ubi Jalar (resepmasakan14.blogspot.com)
  4. ^ Resep Kue Bola Ubi Jalar (resepmasakan14.blogspot.co.uk)

Source : http://resepmasakan14.blogspot.com/2014/05/resep-kue-bola-ubi-jalar.html

Dont Forget to Watch How to Make Gyudon Beef Bowl 超簡単で美å'³ã—い牛丼の作り方 レシãƒ"

 
Sponsored Links