-->

Minggu, 05 Oktober 2014

Resep Membuat Cumi Panggang Sambel kecap manis pedas[1] - Halo, jumpa lagi dengan resepmasakanrahasia.blogspot.com sudah masak apa hari ini? mau cobain sesuatu yang baru ?. Tapi, sobat sudah baca belum resep yang sebelumnya?. Baca dulu deh, gak kalah enak kok dengan resep yang akan kita buat hari ini, namanya Sup Pindang Iga. Jangan lupa dicoba ya, resep lengkapnya disini[2]. Nah sekarang kita lanjut ke topik utama, yaitu cumi panggang sambel kecap. berikut bahan-bahan Cumi Panggang
500 gram cumi, potong kerat-kerat
2 siung bawang putih, cincang
2 buah tomat, cincang halus
1 sendok teh gula pasir
1 sendok teh garam
1/2 sendok teh lada bubuk
150 gram jamur merang, poyong-potong
1 sendok makan minyak goreng

cabai rawit secukupnya,

kecap manis,

bawang merah

Cara Membuat Cumi Panggang Tomat

Cumi beri gula pasir, lada, garam, bawang putih, tomat, cabai merah, jamur merang, minya. Aduk rata, diamkan 25 menit.
Tuang di mangkuk tahan panas, oven 160 derajat Celcius, 30 menit, angkat..

Untuk membuat sambelnya seperti membuat sambel biasa, cukup ulek cabai rawit, tambahkan sedikit garam kemudian masukkan kecap dan bawang merah yang telah dipotong, kemudian tambahkan sedikit air lalu siramkan ke atas cumi.

Posted by bela aja, Published at 09.03

References

  1. ^ Resep Membuat Cumi Panggang Sambel kecap manis pedas (resepmasakanrahasia.blogspot.com)
  2. ^ disini (resepmasakanrahasia.blogspot.com)

Source : http://resepmasakanrahasia.blogspot.com/2014/05/resep-membuat-cumi-panggang-sambel.html

Dont Forget to Watch Crab Hand Roll Sushi Recipe

 
Sponsored Links